Cinta bagi kita itu indah
Kala kita mengenal awalnya
Dan kau pun terbuai
Hingga lupa diri
Kata-kata indah kan kau dengar
Puji mu bagai racun dunia
Namun akan hilang
Saat engkau benci
Akan terbakar dan hancur dirimu
Bila tak dapat menahan cemburu
Tak akan tenang dirimu menanti
Yang pastinya cinta itu..
Kita akan sedih dan menangis
Kala cinta memilih yang lain
Hingga kau terdiam
Tak berdaya lagi
Cinta sakitkan hati, bikin emosi
Bila dibohongi
Namun akan hilang
Saat cinta kembali
Akan terbakar dan hancur dirimu
Bila tak dapat menahan cemburu
Tak akan tenang dirimu menanti
Yang pastinya cinta itu..
Cinta bagi kita
Dapat berikan s’galanya
Walau kadang kau harus
Menangis..
Cinta sakitkan hati, bikin emosi
Bila dibohongi
Namun akan hilang
Saat cinta kembali..
Cinta sakitkan hati, bikin emosi
Bila dibohongi
Namun akan hilang
Saat cinta kembali..
Akan terbakar dan hancur dirimu
Bila tak dapat menahan cemburu
Tak akan tenang dirimu menanti
Yang pastinya cinta itu
Akan terbakar dan hancur dirimu
Bila tak dapat menahan cemburu
Tak akan tenang dirimu menanti
Yang pastinya cinta itu..
[LovedMusik.Blogspot.Com]
Post a Comment