Sungguh tak mudah untuk menerima
Apa yang telah kau putuskan
Bukan aku yang mengatakan
Ini..
Haruskah semua ku perjuangkan
Bila kekalahan t’lah dipastikan
Dan cinta itu tak lagi memihakku
Kini..
Sembilan malam meratap kesepian
Entah sampai kapan
Jiwa ini bertahan
Dalam siksa hatiku sendiri
Sembilan malam apa yang kau rasakan
Entah sampai kapan
Menghantui ikatan dalam siksa hatiku sendiri
Inikah tanpa penantian
Tak mudah melupakan segala tentangmu
T’lah ku sadari tak mungkin lagi
Sesali, jalan ini
Tak akan memaksamu kembali
Sembilan malam meratap kesepian
Entah sampai kapan
Jiwa ini bertahan
Dalam siksa hatiku sendiri
Sembilan malam apa yang kau rasakan
Entah sampai kapan
Menghantui ikatan dalam siksa hatiku sendiri
Inikah tanpa penantian
[LovedMusik.Blogspot.Com]
Post a Comment